Setelah itu, virus akan bertahan dalam tubuh selama beberapa minggu sampai gejalanya selesai.
Jika anak masih bergejala, si Kecil masih bisa menularkan penyakit ini pada orang lain.
Moms bisa membantu mencegah anak terinfeksi HFMD dengan beberapa hal:
- Rajin mencuci tangan anak
- Ajarkan kebersihkan termasuk tidak memasukkan tangan ke mulut
- Bersihkan area anak-anak bermain secara rutin
- Hindari kontak dekat dengan anak lain yang sakit
Baca Juga: Ketahui Penyebab Penyakit Dompo dan Cara Mengobatinya Agar Sembuh
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR