Nakita.id – Memberi nama bayi perempuan yang memiliki arti cerdas dan pintar merupakan pilihan yang tepat.
Nama bayi perempuan tersebut bisa menjadi harapan bahwa kelak mereka tumbuh jadi orang yang berpengetahuan.
Dengan pengetahuan yang luas, mereka dapat memberi manfaat bagi sehingga jadi doang yang baik jika memberi nama bayi perempuan yang memiiki arti cerdas dan pintar.
Apabila Moms dan Dads berencana untuk memberi nama bayi perempuan dengan arti tersebut ada banyak sekali pilhannya, lo.
Jangan khawatir, nama-nama berikut tetap terdengar modern dan unik namun tetap bermakna.
Berikut ini adalah kumpulan nama bayi perempuan yang mempunyai artis cerdas dan pintar.
Kumpulan Nama Bayi Perempuan Bermakna Cerdas dan Pintar
Aqila : nama dari bahasa Arab yang berarti cerdas, bijaksana
Akira : nama dari bahasa Jepang yang artinya cerdas.
Abbey : nama perempuan asal Ibrani yang menggambarkan keindangan dan kecerdasan.
Arinya : nama untuk bayi perempuan yang artinya wanita cantik yang berpengetahuan.
Baca Juga: Ide Nama Bayi Perempuan yang Artinya Hadiah, Bermakna Anugerah Indah dari Tuhan
Arisana : berasal dari bahasa Yunani yang berarti pengetahuan.
Bernadea : diambil dari bahasa Perancis yang artinya cerdas.
Cassidy : nama dari Irlandia dengan arti gadis yang cerdas dan pintar”
Chalondra : berasal dari bahasa Afrika yang artinya wanita yang cerdas.
Bahira : nama asal Arab yang berarti menyilaukan, brilian.
Berdy : nama gadis Rusia yang artinya sangat cerdas.
Galena : nama dari Spanyol yang artinya anak kecil yang cerdas.
Ganya : berasal dari bahasa Ibrani yang artinya pintar.
Jubilee : nama dari bahasa Ibrani yang berarti kecerdasan.
Jaida : nama untuk bayi perempuan dari bahasa Ibrani yang berarti pengetahuan.
Labiba : nama dari bahasa Arab yang artinya bijaksana dan cerdas.
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Perempuan Bermakna Pemberani dari Berbagai Bahasa, Cocok untuk Nama Si Kecil
Kyna : nama populer untuk anak Perempuan dengan arti bijaksana, pengetahuan, logis.
Magee : nama dari Irlandia yang artinya cerdas.
Manisha : nama untuk bayi perempuan yang artinya kecerdasan.
Maiara : memiliki arti pintar dan cerdas dari bahasa Brazil.
Moneisha : nama asal India yang berarti memiliki kecerdasan dan intelektual yang hebat.
Najyba : nama populer untuk anak perempuan yang artinya luar biasa, cerdas.
Nuha : berasal dari bahasa Arab yang artinya cerdas, pikiran, dan berintelek.
Saffi : berasal dari bahasa Yunani yang artinya cerdas.
Zelmira : diambil dari bahasa Italia yang artinya seseorang yang brilian.
Zella : nama asal Afrika yang artinya orang yang tahu jalan.
Itu dia Moms, berbagai kumpulan nama bayi perempuan yang memiliki arti cerdas dan pintar untuk sang buah hati.
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-laki yang Artinya 'Surga' dari Berbagai Bahasa
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR