Nakita.id - Ada banyak ciri-ciri anak tantrum yang sering terjadi.
Oleh sebab itu, Moms harus mengetahui dengan betul ciri-ciri anak tantrum.
Karena dengan memahami ciri-ciri anak tantrum, maka Moms nantinya bisa lebih paham bagaimana cara penanganan anak tantrum yang tepat.
Tantrum merupakan kondisi yang sering terjadi pada anak di bawah usia 5 tahun.
Kondisi ini merupakan tanda bahwa Si Kecil mengalami frustasi akibat tak bisa mengkomunikasikan apa yang dirasakannya kepada Moms.
Karena tak mengerti cara mengkomunikasikan emosinya yang benar, akibatnya Si Kecil meluapkannya dengan cara menangis, marah, mengamuk bahkan hingga sampai membanting barang-barang.
Kondisi tantrum pada anak tentu tak boleh dibiarkan begitu saja.
Sebab tanpa disadari, anak yang tantrum juga dapat melebihi sikap batas wajar, Moms.
Kira-kira, ciri-ciri anak tantrum apa saja ya yang dapat melebihi sikap batas wajar?
Untuk mengetahui jawabannya, berikut ciri-ciri anak tantrum yang harus Moms ketahui:
1 Menahan napas
Penulis | : | Geralda Talitha |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR