Nakita.id – Batuk pilek pada bayi sangat mengganggu.
Apalagi jika ini terjadi pada Si Kecil yang berusia 0-6 bulan.
Yang mana Moms tidak bisa memberikan obat secara sembarangan.
Moms tidak disarankan untuk membeli obat tanpa resep dokter.
Pada bayi baru lahir memang sangat rentan mereka terserang penyakit.
Di awal kehidupannya, sistem kekebalan tubuh bayi belum berjalan optimal.
Maka bayi lebih mudah terinfeksi virus, termasuk batuk pilek.
Bayi yang mengalami batuk pilek kerap menjadi lebih rewel.
Si Kecil juga mengalami kesulitan untuk tidur nyenyak karena kondisi tubuhnya yang tidak nyaman.
Ada pengobatan tradisional yang bisa Moms pilih sebagai alternatif untuk mengatasi batuk dan pilek pada bayi.
Berikut obat tradisional bayi batuk dan pilek yang berkhasiat.
Baca Juga: Pilihan Terbaik Obat Batuk Pilek Bayi Usia 0-1 Tahun
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR