Nakita.id - Berikut ini daftar nama bayi perempuan Islam inisial F.
Untuk Moms yang sedang mencari referensi nama bayi, artikel yang dikutip dari berbagai sumber ini mungkin bisa jadi solusinya.
Memberikan nama anak tentunya tak bisa sembarangan ya Moms.
Pasalnya, nama yang diberikan untuk anak berisi doa yang selalu menyertainya sampai dewasa nanti.
Apa saja, ya?
Fairuz : Batu permata biru kehijauan
Faizah : Yang beruntung, sukses
Fajrina : Dini hari, fajar
Fakihah : Buah-buahan
Fakhra : Baik
Farah : Kegembiraan, yang menggembirakan
Baca Juga: 15 Referensi Nama Bayi Perempuan Islami Lengkap dengan Arti, Bermakna Baik dan Santun
Farhah : Kegembiraan, yang menggembirakan
Farhin : Bergembira
Farida : Mutiara yang tiada bandingnya
Fathinah : Cerdas, pintar
Fathiyah : Memiliki sifat kemenangan
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Hanifa Qurrota A'yun |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR