Nakita.id – Setelah menyelesaikan bab 5, kini kita beralih ke bab 6 Matematika kelas X Kurikulum Merdeka.
Adapun materi yang dipelajari dalam bab 6 Matematika kelas X Kurikulum Merdeka adalah tentang fungsi kuadrat.
Dijelaskan dalam bab 6 Matematika Kurikulum Merdeka, fungsi kuadrat adalah fungsi polinom (suku banyak) dengan pangkat tertinggi variabelnya adalah 2.
Bentuk fungsi kuadrat dalam grafik adalah parabola. Sedangkan, jika variabelnya 1 dan grafiknya berbentuk garis lurus adalah fungsi linear.
Persamaan kuadrat dengan ax2 + bx + c = 0 dapat diselesaikan dengan berbagai cara.
1. Faktorisasi
2. Melengkapkan kuadrat
3. Menggunakan rumus abc (rumus kuadrat)
Setelah menyelesaikan Latihan 6.3, kini kita akan coba mengerjakan soal Latihan 6.4 halaman 160 buku Matematika kelas X Kurikulum Merdeka.
Berikut ini jawaban soal Latihan 6.4 halaman 160 buku Matematika kelas X Kurikulum Merdeka.
Latihan 6.4
Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Fungsi Kuadrat Latihan 6.1 Halaman 153 Buku Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka
1. Keuntungan penjualan biskuit sebagai fungsi dari jumlah produksi: f (x) = -80x2 + 480x – 540
a. Buat tabelnya dari x = 0 hingga x = 50.
b. Gambarkan grafiknya.
c. Tentukan keuntungan maksimum.
Jawaban: Keuntungan maksimum terjadi pada x = 30 dan nilainya 71.460.
2. Fungsi kuadrat untuk gerak bola adalah f (t) = -5t2 + 11t + 12
a. Buat tabel dari t = 0 hingga t = 5 detik
b. Gambarkan grafiknya.
c. Tentukan ketinggian maksimum.
Jawaban: Ketinggian maksimum terjadi pada t = 1,1 detik dan bernilai 18,05 m.
Nah, itu dia jawaban soal Latihan 6.4 halaman 160 buku Matematika kelas X Kurikulum Merdeka.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR