10. Kashif Jaisy Asshauqi
Memiliki arti anak laki-laki pertama yang penuh dengan kebaikan dan kasih sayang.
11. Ezar Zhafar Dhiaurrahman
Kemenangan anak laki-laki yang sangat berharga karena sifatnya yang penuh kasih.
12. Haikal Fathan Ghazawan
Anak laki-laki berkedudukan tinggi dan selalu disiplin dengan dipenuhi keberhasilan.
13. Khairan Delvin Arsalan
Anak laki-laki pemberani yang selalu berbuat baik dengan dipenuhi kebijaksanaan.
14. Muhammad Hideaki Fatin
Anak laki-laki yang cerdas yang dilahirkan dari sebuah doa dengan penuh keceriaan.
15. Naufal Eshaal Ghaashan
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Islami 2 - 3 Kata Lengkap dengan Arti
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR