Nakita.id – Moms yang punya masalah jerawat di wajah tentu sangat dibuat pusing.
Berbagai cara sudah dilakukan, tetapi kadang tak membuahkan hasil.
Jika ingin melakukan perawatan di klinik pun, harus ada biaya besar yang dikeluarkan.
Tentu bagi Moms yang tak memiliki biaya lebih, Moms akan merasa keberatan.
Namun Moms tak perlu bingung.
Moms bisa memanfaatkan bahan alami untuk menghilangkan jerawat.
Selain ampuh, bahan alami juga dinilai lebih aman dan murah meriah.
Moms tak perlu keluar banyak uang tetapi bisa merasakan hasilnya yang memuaskan.
Salah satunya adalah dengan menggunakan biji jagung.
Biji jagung ternyata ampuh untuk menghilangkan jerawat.
Biji jagung memiliki kandungan antioksidan yang mampu meredakan radang penyebab jerawat dan menyembuhkan jerawat.
Baca Juga: Bikin Nggak Nyaman, Begini Cara Menghilangkan Jerawat di Jidat dengan Cepat
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR