Mungkin nyeri yang dialami ringan, tapi tak jarang yang merasakan sakit yang teramat sangat.
Bila sudah merasakan sakit yang membuat Moms tak bisa melakukan aktivitas, bisa langsung mengonsumsi ibuprofen.
Tanyakan pada dokter, seberapa banyak ibuprofen yang bisa dikonsumsi untuk mengurangi nyeri saat menstruasi.
3. Bayi yang Demam
Ibuprofen bisa dikonsumsi oleh bayi yang sudah berusia 6 bulan ke atas. Untuk pemberian di bawah usia 6 bulan sebaiknya tidak diberikan tanpa anjuran atau saran pemakaian dari dokter.
Pemakaian untuk bayi 6 bulan ke atas pun harus menyesuaikan dengan berat badan dan usianya. Berikut daftarnya:
- 6-11 bulan atau 6-7 kilogram: 2,5 mililiter
- 12-23 bulan atau 8-10 kilogram: 4 mililiter
- 2-3 tahun atau 11-15 kilogram: 5 mililiter
Yang Tidak Boleh Mengonsumsi Ibuprofen
1. Ibu Hamil
Baca Juga: Bolehkah Minum Ibuprofen saat Masa Kehamilan? Yuk, Simak Penjelasannya
8 Manfaat Minum Teh Tawar Saat Bangun Tidur, Termasuk Baik untuk Kesehatan Kulit
Source | : | Healthy Children,NHS |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR