Nakita.id - Gagal ginjal akut yang marak belakangan ini bisa terjadi pada siapa saja.
Menjelang akhir 2022 ini, jumlah penderita gagal ginjal akut memuncak.
Kebanyakan penderitanya adalah anak-anak di bawah usia 18 tahun.
Walaupun begitu, sebenarnya gagal ginjal akut ini bisa saja terjadi pada siapapun tidak memandang usia.
Gagal ginjal akut merupakan istilah untuk gangguan pada ginjal dimana berhenti bekerja secara tiba-tiba.
Tidak hanya anak-anak saja, orang-orang dewasa yang memiliki riwayat penyakit ini rentan mengalami gagal ginjal akut:
1. Berusia di atas 65 tahun
2. Memiliki riwayat sakit ginjal sebelumnya
3. Mengidap penyakit jangka panjang
4. Mengonsumsi obat-obatan tertentu
Kabarnya, masalah gagal ginjal akut bisa diatasi menggunakan kopi. Apa benar?
Baca Juga: Pertolongan Pertama pada Anak yang Terserang Penyakit Gagal Ginjal Akut
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | NHS,Kidney |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR