Nakita.id - Tahukah Moms daun alami untuk herpes yang bisa digunakan?
Ada beragam jenis pengobatan yang bisa dilakukan untuk mengobati penyakit kulit herpes.
Selain bisa diobati dengan obat-obatan yang dijual di apotik, penyakit kulit herpes juga bisa diobati dengan cara alami.
Namun sebelum membahas daun alami untuk mengobati herpes, Moms harus tahu dulu apa itu penyakit kulit herpes.
Penyakit kulit herpes bisa terjadi karena adanya infeksi pada kulit.
Melansir Medical News Today, bila seseorang mengalami herpes biasanya akan muncul ruam di kulit, Moms.
Tapi tak dipungkiri, ada beragam gejala lain yang bisa muncul akibat penyakit kulit herpes.
Bila terkena herpes, biasanya akan timbul luka pada kulit hingga muncul rasa gatal dan terbakar pada area kulit.
Tapi tahukah Moms, jika penyakit kulit herpes dapat disembuhkan dengan jenis daun alami tertentu?
Agar tak penasaran, Moms bisa simak jenis daun alami apa yang bisa digunakan untuk menyembuhkan herpes lewat penjelasan berikut ini yang dilansir dari berbagai sumber.
Daun kelor adalah salah satu jenis daun alami yang dapat menyembuhkan berbagai penyakit kulit, Moms.
Baca Juga: Penyembuhan Penyakit Herpes Secara Alami dalam 3 Hari, Ini Daftar Bahan yang Bisa Digunakan
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Penulis | : | Geralda Talitha |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR