Nakita.id - Berikut ini rangkuman materi PKN SMA kelas 10.
Dalam bagian ini akan dibahas contoh-contoh pasal dan ayat dalam UUD 1945 yang berhubungan langsung dalam kehidupan sehari-hari.
Artikel yang dilansir dari Adjar.id ini bertujuan untuk memudahkan belajarmu.
Kamu bisa membaca rangkuman materi ini supaya lebih gampang memahami keseluruhan isi bab.
Kendati demikian kamu nantinya akan mudah menjawab soal-soal yang diujikan.
Pasal yang terkait tentang hak dan kewajiban warga negara adalah pasal 27:
(1) Segala warga negara bersamaan kedudukan di dalam hukum dan pemerintahan dan wajib menjunjung hukum dan pemerintahan itu dengan tidak ada kecualinya.
(2) Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.
(3) Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara.
“Pasal 27 UUD 1945 menjelaskan tentang hak dan kewajiban dari warga negara Indonesia.”
Pasal yang terkait tentang jaminan beragama adalah pasal 29:
Baca Juga: Penjelasan Tentang Struktur Atom dan Konfigurasi Elektron, Materi IPA Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Hanifa Qurrota A'yun |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR