Nakita.id - Kecoak merupakan salah satu jenis serangga yang tidak disukai.
Keberadaan kecoak bisa membuat rumah menjadi kotor.
Kecoak diketahui menyukai tempat kotor, sehingga keberadaannya di rumah bisa membawa bibit penyakit.
Tubuh kecoak juga meninggalkan aroma yang tidak sedap.
Selain itu, kecoak juga bisa berbahaya bagi orang yang memiliki alergi.
Sebagian orang yang alergi alami sesak napas ketika kontak dengan kecoak.
Tahukah Moms ada serangkaian cara efektif mencegah kecoak masuk rumah.
Ini cara mencegah kecoak masuk rumah melansir Better Home & Gardens dan Real Homes:
Kecoak bisa masuk ke rumah melalui jendela dan pintu.
Terlebih ketika udara di luar sangat panas.
Kecoak akan masuk rumah untuk mencari tempat lebih dingin.
Baca Juga: Heran Kenapa Kecoak Tiba-tiba Muncul di Rumah? Bisa Jadi Ini Penyebabnya
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR