Makanan yang kaya akan serat mampu untuk memulihkan kondisi perut anak.
Kira-kira, makanan apa saja yang kaya akan serat dan baik untuk diberikan anak yang sedang sembelit?
Ini dia daftarnya menurut Healthline:
- Apel
- Pir
- Jeruk
- Sayuran hijau
- Ubi
Moms bisa memberikan yogurt untuk si Kecil yang sedang sembelit.
Seperti yang kita ketahui yogurt mengandung probiotik yang mampu memulihkan kondisi pencernaannya.
Yogurt tanpa tambahan gula dan perasa buatan adalah yang paling baik.
Baca Juga: Manfaat Yakult untuk Anak Susah BAB, Benarkah Bisa Bikin BAB Kembali Lancar?
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | WebMD,Healthline,Mayo Clinic |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR