Nakita.id - Dalam bahasa Jawa nama Dian memiliki makna pelita.
Sedangkan dalam bahasa Indonesia, Dian ini diartikan sebagai pelita, lampu, penerang, dari surga, lilin, dan cahaya. Dian dalam bahasa Jawa artinya pelita.
Nama ini masih sangat populer digunakan untuk anak perempuan di Indonesia.
Apakah Moms juga tertarik memberikan Si Kecil nama Dian?
Anak permepuan dengan penuh kejayaan
Dian: cahaya
Arfa: kejayaan
Bahira: pintar
Anak perempuan penuh kesuksesan
Dian: cahaya
Alia: mulia
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Populer Lengkap dengan Arti
Barika: sukses
Anak perempuan yang penuh kemuliaan
Dian: cahaya
Arisha: mulia
Balqis: ratu
Dian: cahaya
Arwaa: pemandangan menawan
Barinda: hujan
Anak perempuan yang berpengetahuan
Dian: cahaya
Cala: benteng
Baca Juga: 12+ Inspirasi Nama Bayi Perempuan Modern Jarang Dipakai, Lengkap dengan Arti
Daena: pengetahuan
Anak perempuan dari surga
Dian: cahaya
Emira: putri
Firdaus: surga
Anak perempuan penuh keindahan
Dian: cahaya
Emily: bunga
Feryal: indah
Nah itu lah beberapa rekomendasinya ya Moms.
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Bahasa Jepang, Unik dan Bermakna Baik
Penulis | : | Hanifa Qurrota A'yun |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR