Nakita.id - Inilah penyebab bayi sudah BAB.
Melansir Healthline, umunya bayi BAB dua kali seminggu.
Namun bayi yang masih pada usia 0-5 bulan masih sangat wajar jika hanya buang air sekali seminggu.
Pasalnya, bayi hanya makan dari ASI saja.
Meski masih makan makanan yang sangat halus ternyata bayi juga bisa mengalami sulit BAB loh Moms.
Gejala bayi susah BAB
- Lebih rewel dari biasanya
- Muncul bercak darah di popok
- sering menangis dan mengangkat kaki
Penyebab Bayi Susah BAB
- Masih beradaptasi dengan MPASI
Baca Juga: Ciri-Ciri Hamil 2 Minggu Mulai Muncul Rasa Sembelit Hingga Bercak
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Hanifa Qurrota A'yun |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR