Nakita.id – Bagi Moms pengguna Akulaku, kini terdapat banyak kemudahan untuk tata cara bayar tagihan.
Salah satu metode pembayaran tagihan Akulaku adalah melalui ATM yang dapat dilakukan dengan mudah.
Layanan Akulaku pasti sudah tidak asing lagi di telinga, Moms.
Akulaku merupakan marketplace yang memiliki fasilitas membayar dengan cara cicilan dalam tenor waktu tertentu.
Setiap pengguna wajib untuk membayar cicilan sesuai dengan waktu yang ditentukan.
Tidak perlu lagi, Akulaku adalah layanan yang aman karena sudah memiliki ijin OJK,
Dalam mengoperasikannya juga tidak sulit. Pengguna bisa melakukan transaksi bayar tagihan Akulaku secara offline salah satunya dengan ATM.
Simak Moms, tata cara bayar tagihan Akulaku dengan metode ATM seperti berikut ini.
Cara bayar tagihan di Akulaku juga bisa dilakukan dengan menggunakan ATM BCA. Langkah-langkahnya yang harus dilakukan antara lain:
- Datang ke ATM BCA terdekat. Masukkan kartu ATM dan kemudian PIN yang digunakan.
- Pilih menu Transaksi Lainnya. Kemudian pilih Transfer
Baca Juga: Tak Perlu Ribet, Begini Cara Cek Limit Kredit Akulaku dari HP
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR