Namun, hingga kini, belum ada penelitian yang membuktikan adanya kaitan antara detak jantung dengan jenis kelamin bayi.
Ibu hamil yang memiliki kulit bercahaya dan bebas jerawat diyakini hamil anak laki-laki.
Ibu yang memiliki rambut hitam panjang berkilau juga diyakini hamil anak laki-laki.
Banyak yang meyakini kecantikan ibu hamil tidak akan diserap bayi laki-laki.
Ibu hamil yang ngidam makanan asam atau asin kemungkinan hamil anak laki-laki.
Namun, hingga kini belum ada penelitian yang bisa membuktikannya.
Ibu hamil yang memiliki perut yang menggantung rendah diyakini jadi tanda hamil anak laki-laki.
Sementara, ibu hamil yang bentuk perutnya lebar diyakini jadi tanda hamil anak perempuan.
Ibu yang hamil anak laki-laki diyakini tidak mudah alami perubahan suasana hati.
Emosinya relatif stabil.
Sedangkan, ibu hamil yang sering alami perubahan suasana hati diyakini hamil anak perempuan.
Baca Juga: Ketahui Ciri-ciri Hamil Usia Kandungan 4 Bulan yang Sehat, Simak Moms!
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR