Hingga kini, banyak yang mengabaikan cara menyimpan perhiasan.
Ada yang menyimpan perhiasan dengan digeletakkan begitu saja.
Padahal, perhiasan sebaiknya disimpan pada kotak perhiasan.
Sebenarnya tidak perlu kotak perhiasan yang terbuat dari beludru.
Yang penting, kotak perhiasan terbuat dari kain dan ada penyekatnya.
Hindari menyimpan emas dengan posisi menumpuk dan menempel.
Sebab, cara itu bisa memudarkan warna emas di perhiasan.
Sangat penting menjaga perhiasan supaya terhindar dari paparan klorin.
Misalnya dari air kolam renang, air laut, dan sebagainya.
Itulah dia cara merawat perhiasan emas supaya tampak seperti baru.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Jangan Sembarang, Ini Cara Merawat dan Membersihkan Emas Putih Agar Awet dan Tetap Berkilau
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR