Oleskan pasta ini pada wajah dan leher secara merata.
Biarkan selama setengah jam dan bersihkan wajah dengan air hangat.
Untuk hasil terbaik, aplikasikan masker wajah ini dua kali dalam seminggu.
Nanas memiliki khasiat yang membantu menghilangkan sel-sel kulit mati dari wajah.
Padukan dengan tepung gram, yang bekerja sangat baik dalam mengurangi bintik hitam dan noda pada kulit.
Masukkan 2 sendok teh bubur nanas dan 2 sendok teh tepung gram ke dalam mangkuk.
Campur semua bahan dengan baik sampai mendapatkan pasta kental.
Oleskan masker ini pada wajah dan leher secara merata dan diamkan hingga kering.
Cuci muka dengan air dingin setelahnya, dan lakukan cara ini dua kali dalam seminggu untuk hasil optimal.
Nanas juga diketahui bermanfaat untuk membantu pengelupasan kulit.
Campurkan nanas dengan teh hijau dan madu untuk mengatasi jerawat serta membuat kulit tetap lembab.
Baca Juga: 5 Manfaat Makan Nanas Setiap Hari untuk Kesehatan
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR