Baca Juga: Hari Gizi Nasional 2023, Cegah Stunting Sejak Dini dengan Perbanyak Konsumsi Protein Hewani
Padahal, untuk mencukupi kebutuhan nutrisi dan gizi yang baik ini bisa didapatkan dari makanan sehari-hari.
Ada banyak jenis makanan murah tetapi tetap memiliki kandungan gizi yang melimpah.
Untuk mencukupi kebutuhan gizi Moms bisa makan-makananan sehat seperti ikan kembung, tempe, sayur-sayuran hijau, serta buah.
Menurut Hasto Indonesia memiliki 2 tantangan yang besar dalam upaya menurunkan angka stunting.
Tantangan pertama ada pada perspektif yang belum sama.
Serta tantangan kedua adalah cara kita merubah mindset.
"Kita punya 2 tantangan besar. Tantangan yang pertama adalah kita harus mendobrak barier perspektif yang belum sama. Kemudian, tantangan yang kedua bagaimana merubah mindset," terang Hasto.
Memeriksa status gizi dan perubahan mindset yang tepat bisa melahirkan generasi bebas stunting.
Dengan pengetahuan yang memadai ini akan memberikan dampak yang positif.
Persiapan sejak awal di masa catin membantu pemerintah juga dalam mewujudkan penurunan angka stunting.
Pemerintah tidak bisa berjalan sendirian, ini perlu ada campur tangan dari berbagai elemen masyarakat.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR