4. Pastikan kompresor bekerja
Moms bisa menemukan kompresor di bagian belakang.
Kompresor yang bekerja dengan baik biasanya akan mengeluarkan suara yang stabil.
Jika terdengar bunyi aneh, maka bisa jadi kompresor terlalu panas atau bekerja terlalu keras.
5. Freezer terlalu penuh
Freezer yang terlalu penuh akan menyebabkan sirkulasi kurang baik.
Jika freezer tidak dingin, coba atur kembali atau kurangi isinya.
Baca Juga: Akibat Menyimpan Makanan Matang dan Panas di Dalam Kulkas, Ikuti Cara Penyimpanan yang Benar!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR