Nakita.id – Menjelang tahun ajaran baru, Moms pasti sangat antusias karena Si Kecil akan segera masuk sekolah.
Namun, sudahkah menentukan di mana tempat belajar anak?
Perihal menentukan sekolah buah hati, semua orangtua tentu menginginkan dapat memberikan pendidikan yang terbaik untuk mereka.
Tidak heran jika kebanyakan orang memilih menyekolahan anak di sekolah unggulan dengan fasilitas yang mumpuni.
Sejalan dengan hal ini, di sisi lain Moms juga perlu menyiapkan dana pendidikan anak yang tidak sedikit.
Salah satu sekolah yang favorit di Jakarta adalah Al-Izhar.
Di sekolah ini terdapat beberapa jenjang pendidikan mulai dari Kelompok Bermain (KB), Taman Kanak-kanak, Sekolah Dasar, SMP dan SMA.
Jika berencana menyekolahkan buah hati di Al-Izhar, yuk simak kisaran biaya pendidikan yang harus dikeluarkan.
Masing-masing jenjang pendidikan di sekolah Al-Izhar bervariasi.
Biaya sekolah terdiri dari uang pendaftaran, uang pangkal, hingga uang seragam.
Sebagai gambaran, berikut ini adalah rincian biaya sekolah yang ada di TK Al-Izhar dilansir dari berbagai sumber.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR