Cara pertama mengurangi konsumsi minyak goreng adalah mengganti cara memasak dengan menggunakan oven dan penggorengan udara.
Menggunakan oven untuk memanggang banyak resep yang sebenarnya digoreng adalah salah satu teknik terbaik untuk mengurangi minyak.
Air fryer yang belakangan makin populer juga bisa jadi alternatif lain.
Memanggang makanan menjadi salah satu cara yang bijak mengurangi konsumsi minyak goreng.
Hal tersebut menghindari penggorengan dan merupakan pilihan yang lebih sehat untuk memanggang dengan beberapa tetes minyak goreng.
Menggunakan wajan yang dangkal juga menjadi salah satu cara mengurangi konsumsi minyak goreng.
Selain itu wajan juga membantu memasak makanan menjadi lebih cepat.
Memasak dengan cara dikukus adalah opsi lain mengurangi konsumsi minyak goreng.
Memasak dengan cara kukus juga merupakan salah satu teknik di mana konsumsi minyak dapat dikurangi secara signifikan.
Nah dengan begini Moms bisa irit minyak goreng.
Jadi di kondisi minyak goreng langka seperti ini Moms tak perlu panik, karena ada solusi terbaik di atas.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Penyebab Minyak Goreng di Rumah Cepat Habis dan 7 Cara Menghematnya!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR