Nakita.id - Yuk, Moms ketahui beberapa rangkaian nama bayi laki-laki unik bahasa Jawa.
Apakah Moms sudah menentukan nama untuk si Kecil yang sebentar lagi akan lahir?
Jika belum, Moms wajib simak yang satu ini.
Unsur bahasa Jawa ternyata sangat unik dan berbeda dengan bahasa lainnya.
Sehingga, jika seorang anak diberi nama dengan menggunakan unsur bahasa Jawa, akan menjadi unik, berbeda, dan penuh makna.
Inilah inspirasi nama bayi laki-laki bahasa Jawa.
Artinya: Anak laki-laki pertama yang kelak jadi orang jujur.
Artinya: Anak laki-laki berbudi pekerti tinggi yang tampan dan lembut
Artinya: Memiliki keteguhan tidak takut akan kesulitan
Artinya: Anak laki-laki yang pandai menjadi teman baik
Memiliki arti pangeran yang melindungi dunia dengan penuh cinta.
Baca Juga: Sederet Nama Bayi Laki-laki Modern Bahasa Arab Lengkap dengan Arti
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR