Selain itu, Moms juga bisa menggunakan cuka dan sabun deterjen.
Gunakan air cuka dan detergen yang dilarutkan dengan air sekitar 200 ml.
Celupkan kain pada larutan, lalu usapkan ke bagian karet pintu kulkas yang kotor.
Pintu kulkas yang menguning juga bisa berubah dengan perasan jeruk lemon untuk menghilangkan bau dan noda.
Asam sitrat berfungsi untuk membersihkan, mendisinfeksi, dan menghilangkan bau serta tidak merusak plastik.
Gosokkan inti sari lemon pada permukaan yang kuning.
Semprotkan cuka ke dan taburkan baking soda di atas cuka.
Semprotkan kembali area tersebut hingga gelembung berhenti.
Biarkan campuran ini berada di atas permukaan yang menguning selama satu jam sebelum dibersihkan.
Nah itu dia Moms, beberapa cara untuk membersihkan pintu kulkas yang menguning.
Selamat mencoba.
Baca Juga: 3 Penyebab Utama Kulkas Bunyi dan Bergetar, Berikut Solusi Membetulkannya
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR