8. Sehrish : kepribadian glamor
9. Sobia : wanita berpakaian bagus
10. Sonia : bijaksana, masuk akal
11. Salima : seorang wanita yang benar-benar sempurna dalam segala hal
12. Shaaheen : seperti raja seperti elang
13. Shakufa : bunga yang muncul dengan indah
14. Sabeen : angin pagi
15. Sadaaka : kebaikan menjadi dermawan
Itulah tadi beberapa rekomendasi nama bayi perempuan Islami berawalan huruf S.
Mana yang menjadi pilihan Moms dan Dads di rumah?
Saat memilih nama anak, hal yang biasanya dilakukan Moms dan Dads adalah mencari referensi sebanyak mungkin.
Baca Juga: 12 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kembar Lahir Bulan Maret Beserta Arti
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR