7. Sakhiy Lazuardy
Memiliki arti anak laki-laki yang berwawasan luas dengan penuh kemurahan hati.
8. Rafif Al Ayyubi
Berarti laki-laki Muslim yang soleh dan berakhlak baik kepada setiap makhluk hidup.
9. Sayyar Muzaffar
Bermakna anak laki-laki yang selalu bergerak dengan penuh keberhasilan.
10. Fahmi Qabeel
Memiliki arti anak laki-laki yang berkahlak baik dengan penuh pemahaman.
11. Ghanim Alhanan
Rangkaian nama ini memiliki makna anak laki-laki yang selalu disayangi dengan penuh kesuksesan.
Demikian adalah beberapa inspirasi nama bayi laki-laki Islam modern yang bisa dijadikan referensi.
Baca Juga: 10 Ide Nama Bayi Laki-laki Unik dan Modern Awalan huruf S dan Arti Lengkap
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR