Nakita.id - Perempuan perlu tahu, begini niat mandi wajib setelah haid dalam syariat Islam.
Mandi wajib atau mandi besar adalah salah satu cara bersuci dengan cara membasuh air ke seluruh tubuh.
Tujuannya adalah untuk mengangkat dan menghilangkan najis di tubuh.
Sama seperti sebelum salat, umat Islam diwajibkan berwudu.
Mandi wajib dilakukan untuk membersihkan hadas besar.
Ketika melakukan mandi wajib, ada sejumlah hal yang harus dipenuhi.
Salah satunya membaca niat untuk mandi wajib.
Itu sebabnya, Moms harus tahu bacaan niat mandi wajib sebelum melakukan langkah selanjutnya.
Niat Mandi Wajib
Nawaitul gusla lirof'il hadatsil akbari minal jinabati fardlon lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku niat mandi untuk menghilangkan hadas besar dari janabah, fardu karena Allah ta'ala."
Baca Juga: Mimpi Basah Saat Tidur di Bulan Puasa Apa Membatalkan Puasa?
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR