Api yang dikeluarkan kompor ini pun juga stabil, Moms. Harga Kompor Tanam Modena LISCIO - BH 0725 berkisar Rp 1.943.000.
Kompor tanam ini dilengkapi dengan Aerated Dual Jet untuk efisiensi pemanasan maksimal.
Safety Flame Device dari Electrolux Gas Hob akan menghentikan gas dengan segera jika api secara tidak sengaja keluar guna memastikan ketenangan kita dan keluarga.
Pembersihannya juga sangat mudah. Kaca yang diperkeras dan tahan lama dapat menahan pukulan keras dan panas tinggi serta aman.
Electrolux Gas Hobs menyediakan area pemanasan yang lebih besar dengan 58% efisiensi panas, sehingga kita dapat membuat hidangan di dapur dengan kinerja yang kuat dan efisiensi.
Selain itu juga dilengkapi dengan SABAF Crown Burner yang menghasilkan panas tinggi, sehingga api tetap stabil dan menjamin presisi serta efisien setiap kali memasak.
Untuk harganya berkisar sekitar Rp 3.000.000.
Winn Gas Build in Hobs 2 Tungku Glass - W777 terbuat dari material berkualitas dan menghasilkan api yang biru.
Hasil olahan juga lebih maksimal dan tidak menimbulkan jelaga pada perabotan memasak.
Kompor tanam ini memiliki desain mewah dan kuat, pematik otomatis, dan gas bertekanan rendah.
Moms bisa membeli kompor tanam ini dengan harga sekitar Rp 1.800.000.
Baca Juga: Kompor Listrik vs Kompor Gas, Lebih Baik yang Mana?
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR