Etty menyampaikan bahwa para kader juga akan bertanya pada para ibu apakah anak sudah mendapatkan obat cacing sebelumnya di sekolah.
“Apabila sudah dilakukan dalam waktu dekat, maka kader tidak akan memberikan karena obat cacing sudah diberikan sebelumnya,” ucap Etty, seperti dikutip Nakita.
1. Datanglah ke posyandu bersama dengan anak.
2. Di meja pendaftaran, lakukanlah pendaftaran.
3. Selanjutnya, lakukan penimbangan serta pengukuran anak seperti biasa oleh kader posyandu.
4. Setelah sampai di meja 5, kader akan menanyakan apakah anak sudah dapat obat cacing atau belum.
5. Jika belum, kader akan langsung memberikan obat cacing untuk anak.
Biasanya, obat cacing yang diberikan ini dalam bentuk sirup dan kader akan meminta anak untuk meminum obat cacing tersebut langsung di posyandu.
Namun jika memungkinkan, Moms bisa membawa pulang obat cacing dan memberikannya pada anak di rumah nanti.
Ini dia beberapa gejala cacingan yang bisa saja dialami oleh anak yang bisa Moms ketahui:
1. Sakit perut
Baca Juga: Obat Anak Cacingan untuk Usia 1 Tahun Keatas yang Aman dan Ampuh
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR