8. Bahadir Tarendra
Artinya: Anak laki-laki yang gagah berani
9. Edric Yardan Nashrullah
Artinya: Anak laki-laki gagah yang akan menjadi pemimpin dengan penuh keberhasilan
10. Emry Dhamin
Artinya: Kakak laki-laki yang menjamin hidupnya penuh kebaikan
11. Halil Fadhilul Amal
Artinya: Bayi laki-laki yang memiliki keutamaan beramal
12. Hasad Hamid Karim
Artinya: Sosok lelaki terpuji dan mulia yang tuai kebaikan
Nah, itu dia ide nama bayi laki-laki Turki lengkap dengan arti yang bisa disematkan untuk nama sang buah hati tercinta.
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki 2-3 Kata Lengkap Beserta Artinya
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR