Obat kuat timun mengandung citrulline yang bermanfaat untuk kesehatan organ reproduksi pria.
Citrulline bisa membantu meningkatkan fungsi ereksi.
Sehingga bisa membantu mencegah bahkan mengurangi risiko disfungsi ereksi.
Senyawa tersebut ketika di dalam tubuh bisa berubah menjadi asam amino.
Asam amino ini dikenal sebagai arginine.
Berikutnya, arginine diubah menjadi oksida nitrat.
Ini bisa membantu melebarkan pembuluh darah.
Sehingga bisa membantu melancarkan aliran darah di organ intim.
Termasuk bisa mengatasi masalah kurang lancarnya aliran darah di area kejantanan tersebut.
Rutin makan timun juga bisa membuat pembuluh darah lebih rileks.
Wah, banyak sekali ya khasiat timun untuk kegiatan bercinta.
Baca Juga: Cara Membuat Obat Kuat dari Lidah Buaya, Bergairah Kuat Sampai Pagi
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR