Meski begitu, Moms sangat disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter kandungan terlebih dahulu.
Hal ini dilakukan untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, baik pada ibu hamil maupun janin.
Obat demam lain yang dapat dikonsumsi ibu hamil adalah ibuprofen.
Akan tetapi, penggunaannya harus di bawah pengawasan dokter.
Pasalnya, ibuprofen berpotensi meningkatkan risiko terjadinya keguguran, berkurangnya cairan ketuban, serta masalah pada jantung bayi.
Nah itu dia dua jenis obat demam ibu hamil yang bisa digunakan asalkan sesuai dengan anjuran dokter Moms.
Nah, itu tadi 5 rekomendasi obat demam yang aman untuk ibu hamil ya, Moms.
Selain itu, Moms juga hindari ibuprofen dan aspirin untuk mengobati demam selama kehamilan.
Karena, kedua jenis obat ini tidak aman untuk ibu hamil maupun janin dalam kandungan.
Jadi mulai sekarang, jangan sampai Moms salah pilih obat demam lagi, ya.
Jika perlu, konsultasikan dengan dokter kandungannya masing-masing terlebih dahulu.
Baca Juga: Demam dan Menggigil Selama Kehamilan, Ternyata Dapat Terkena Virus Gastrointestinal
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR