5. Bawa uang tunai secukupnya
Siapkan uang tunai secukupnya dalam perjalanan mudik.
Membawa uang terlalu banyak akan terlalu berisiko.
Belum lagi, godaan membeli barang yang tidak penting menjadi lebih tinggi.
6. Disiplin
Setelah melakukan semua perencanaan tersebut, pastikan Moms dan Dads menjalankannya dengan disiplin.
Jangan melebihi apa yang sudah direncanakan jauh-jauh hari.
Moms juga tidak boleh tergoda untuk membeli barang yang tidak dibutuhkan.
Baca Juga: Tips Aman Mudik Lebaran Bersama Bayi, Moms Perlu Perhatikan Ini
Rayakan Ultah ke-10, Beautyhaul Berikan Diskon Hingga 90% dari Puluhan Brand Kecantikan di Beautyhaul Mart 2024
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR