Nakita.id - Anti ribet, inilah tanaman hias di dalam rumah yang bisa mempercantik rumah Moms.
Tren koleksi tanaman hias kini masih digandrungi masyarakat Indonesia.
Tren ini sebenarnya sudah terkenal sejak awal pandemi, tapi nyatanya tren ini masih berlanjut sampai sekarang.
Memiliki tanaman hias di rumah kini sudah biasa, tapi bagaimana jika Moms ingin menanamnya di dalam rumah?
Sekarang sedang tren lagi tanaman hias di dalam rumah.
Tenang saja Moms, ada kok tanaman hias yang bisa ditanam di dalam rumah.
Memang tanaman ini tidak perlu mendapat sinar matahari yang banyak, jadi Moms bisa menyimpannya di dalam rumah.
Untuk perawatannya juga jangan khawatir Moms, karena sangat mudah sekali.
Inilah alasan utama yang membuat Moms makin berburu koleksi tanaman indoor.
Banyak sekali tanaman hias yang bisa Moms tanam di rumah tanpa sinar matahari lo!
Simak selengkapnya di sini.
Baca Juga: Gak Perlu Capek Bersih-bersih Lagi, Ini 4 Jenis Tanaman Hias untuk Menghilangkan Jamur di Rumah
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR