Nakita.id – Seperti halnya orang dewasa, anak-anak juga bisa kehilangan motivasi atau fokus dalam aktivitasnya.
Salah satunya saat sedang belajar.
Ada banyak alasan hal ini bisa terjadi.
Penyebabnya bisa karena lelah, tidak enak badan, tidak merasa tertantang, atau sedang malas.
Namun, kondisi ini sebaiknya tidak dibiarkan terus-menerus.
Dads perlu #BerperanSama membantu Moms menemukan cara memotivasi anak kembali.
Tenang saja Dads, Nakita punya beberapa tips untuk membuat Si Kecil kembali semangat dan fokus belajar.
Yuk, dicoba!
Melansir dari Motherhood, inilah beberapa cara yang bisa Dads lakukan untuk #BerperanSama membuat anak fokus belajar.
Jika anak-anak kehilangan motivasi karena mereka merasa sekolah atau pelajaran apa pun membosankan, Dads hanya perlu menghadirkan kesenangan untuk mereka.
Ada banyak permainan pembelajaran yang dapat Dads buat atau cetak dari internet.
Baca Juga: Anak Susah Bangun Pagi? Yuk Cobalah Berperan Sama Lakukan Cara Mudah Ini
GIV Gelar Kompetisi 'The Beauty of GIVing' Guna Dukung Perjalanan Inspiratif Womenpreneur Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR