Berkembang dan inovatif dalam berpikir panjang
Menata langkah juang masa depan cemerlang
Sampai sayap terbang meruntuhkan gedung menjulang
Terima kasih pahlawan…
Terucap selamat hari pendidikan
Kisahmu terangkai indah di sejarah
Pendidikan tinggi untuk menggapai angan dan cita-cita harapan
Baca Juga: Peringati Hardiknas, Yuni Shara Jadi Inspirasi Melly Goeslow dalam Dunia Pendidikan!
Bangku ilmu yang terduduki hanya untuk orang kaya
Mahalnya pendidikan mencekik leher rakyat jelata
Bukankah mereka memiliki hak yang sama
Saat langkah kaki ini menapak ke negeri sebrang
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR