Lalu, bagaimana cara mengonsumsi obat kuat tauge? Dads bisa mengolah tauge menjadi masakan.
Misalnya tumis tauge, sup, atau mencampurnya dengan masakan lain seperti daging, ayam, sayuran lainnya, dan sebagainya.
Penting untuk diperhatikan hindari mengonsumsi tauge mentah.
Habitat tauge sangat rentan infeksi karena kelembapan yang tinggi.
Jika Dads makan tauge mentah yang terkontaminasi Salmonella atau E. coli, sangat mudah keracunan makanan.
Gejala keracunan tauge diantaranya sakit perut, diare, atau muntah.
Jika Dads ingin makan tauge mentah, perlu dicuci dan direndam dalam air garam yang diencerkan.
Selain itu, hindari menumis tauge dengan hati ayam, sapi, atau sebagainya.
Sebab, hati kaya akan kandungan tembaga.
Jika ditumis bersama, bisa mengurangi kandungan vitamin C pada tauge.
Sehingga menurunkan kadar gizinya.
Baca Juga: Obat Kuat Oles Sederhana Buatan Sendiri dari Kayu Manis
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR