Nakita.id – Salah satu inspirasi yang kerap dijadikan sebagai nama anak adalah nama Kristen.
Selain memberi kesan religius, nama-nama Kristen juga memiliki makna yang baik untuk Si Kecil.
Nah, untuk memudahkan Moms dan Dads membuat nama anak, Nakita punya lo beberapa rekomendasi nama bayi laki-laki Kristen.
Tak hanya beragam, nama-nama ini juga jarang digunakan Moms, jadi dijamin nama Si Kecil akan menjadi unik.
Apa saja rekomendasinya?
Yuk, dicatat!
Melansir dari berbagai sumber, inilah beberapa rekomendasi nama bayi laki-laki Kristen yang unik dan jarang digunakan.
1. Abishalom: Tuhan juru perdamaian
2. Bonaventura: tak mudah menyerah
3. Clement: pemaaf
4. Dionisius: pria sehat dan kreatif
Baca Juga: 14 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Kristen Awalan Huruf A Lengkap dengan Arti, Modern dan Unik
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR