Nakita.id - Di kalangan masyarakat, Moms pasti pernah sesekali menemukan bayi dengan kondisi kepala peyang.
Kepala bayi yang peyang cukup banyak ditemukan.
Kondisi kepala peyang bisa terjadi saat lahir atau juga setelahnya.
Ini lantaran saat masih bayi, tengkorak bayi masih sangat lunak.
Sehingga, tengkorak bayi mudah berubah bentuk jika mendapatkan tekanan terus menerus dalam waktu lama.
Viral di TikTok mengenai pembahasan apakah kepala peyang pada bayi bisa kembali normal.
Hal tersebut diungkapkan akun TikTok @bidanzulfaa.
"Kepala bayi peyang itu bisa mempengaruhi perkembangan orak bayi enggak ya, yuk kita bahas," ujar Bidan Zulfa.
Pada akun TikTok @bidanzulfaa dijelaskan mengenai beberapa bentuk kepala bayi asimetris.
3 jenis kepala bayi asimetris diantaranya:
- Plagiochepaly
Baca Juga: Ini Dia Deretan Rekomendasi Bantal yang Aman untuk Kepala Bayi
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR