Nakita.id - Apakah Moms ingin menamai Si Kecil dengan nama Jonathan?
Lantas, apakah Moms sudah tahu arti nama Jonathan itu sendiri?
Tanpa berlama-lama, simak terus informasi berikut terkait arti nama Jonathan termasuk rangkaian nama panjang yang cocok untuknya.
Diambil dari bahasa Ibrani, Jehonathan atau Yehōnātān, Jonathan memiliki arti "Tuhan telah memberikan", mengutip Verywell Family.
Yehō sendiri berarti "Tuhan atau Yahweh", sedangkan Nātān berarti "untuk memberi".
Dalam Alkitab, Jonathan sendiri dikenal sebagai putra sulung dari Raja Saul, raja pertama Israel.
Sahabat sehidup dan semati Raja Daud, raja kedua Israel, ini digambarkan sebagai pria dengan kekuatan hebat, Moms.
Jika Moms tertarik memberikan nama Jonathan kepada Si Kecil, cek beberapa ide rangkaian nama panjangnya sebagai berikut:
1. Jonathan Halomoan Sitorus
2. Jonathan Dikke Mike Tjakra
3. Jonathan Eka Putra
Baca Juga: Ide Nama Bayi Laki-laki Kristen yang Jarang Digunakan dan Maknanya Mendalam
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR