Amina: Berarti "terpercaya" atau "amanah" dalam bahasa Arab.
Sahira: Berarti "dini hari" atau "subuh" dalam bahasa Arab.
7. Shanum Elara Zafira
Elara: Berarti "cahaya bintang" dalam bahasa Yunani.
Zafira: Berarti "pemenang" atau "yang menonjol" dalam bahasa Arab.
8. Shanum Layla Aziza
Layla: Berarti "gelap" atau "cantik" dalam bahasa Arab.
Aziza: Berarti "yang sangat berharga" atau "mulia" dalam bahasa Arab.
9. Shanum Farida Yasmin
Farida: Berarti "unik" atau "berharga" dalam bahasa Arab.
Yasmin: Berarti "bunga melati" dalam bahasa Persia.
Baca Juga: Kumpulan Inspirasi Nama Bayi Perempuan Lahir Bulan Agustus, Modern Penuh Arti dan Anti Pasaran!
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR