Pertama-tama, buka aplikasi Mobile PLN.
Setelah muncul daftar tagihan pada aplikasi PLN Mobile, pilih tagihan yang harus dibayar, lalu ketuk “Pilih Tagihan”.
Setelah itu, PLN Mobile akan menampilkan detail tagihan.
Lalu, klik opsi “Lanjutkan Pembayaran”.
Kemudian, pilih metode pembayaran yang tersedia.
Pembayaran bisa via transfer virtual account bank dan dompet digital.
Selesaikan pembayaran sesuai metode yang dipilih.
Pelanggan bakal mendapat notifikasi apabila tagihan telah berhasil dibayarkan.
Itulah cara membayar tagihan listrik secara online yang bisa Moms lakukan.
Baca Juga: Jangan Panik, Ini Cara Menghidupkan Token Listrik yang Mati dengan Mudah
Allaahu akbar kabiiraw dan Allaahumma baa’id bainii, Ini 2 Bacaan Iftitah dan Artinya
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR