Nakita.id – Membuat nama bayi laki-laki sebenarnya tidaklah sulit.
Pasalnya, ada banyak hal yang bisa Moms jadikan inspirasi dalam membuat nama bayi.
Salah satunya adalah menggunakan kota kelahiran Si Kecil.
Ya, jika bingung menentukan nama bayi laki-laki, Moms bisa mencari nama-nama khas dari kota kelahiran anak, misalnya Aceh.
Nama bayi laki-laki khas Aceh sangat unik dan khas lo, Moms.
Tak hanya itu, nama bayi laki-laki khas Aceh juga mempunyai makna yang bagus.
Nah, untuk memudahkan Moms dan Dads, Nakita punya beberapa rekomendasinya.
Yuk, disimak!
Melansir dari berbagai sumber, inilah beberapa nama bayi laki-laki khas Aceh beserta artinya.
1. Agam: Laki-laki pemikir
2. Antana: Sangat bernilai
Baca Juga: 30+ Rekomendasi Nama Bayi dari Ayat Alkitab Lengkap dengan Arti
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR