Dosis yang diberikan adalah usia 6 bulan-1 tahun sebanyak 0,6 ml.
Sementara untuk usia 1-2 tahun sebanyak 0,8 ml.
Selain menggunakan tablet tambah darah, Moms juga bisa memberikan makanan berikut untuk memenuhi kebutuhan zat besi anak:
- daging merah
- ikan
- telur
- kacang hijau
- kacang polong
- beras merah
- daging ayam
Baca Juga: Sama-sama Mencegahnya, Ini Sederet Makanan Ibu Hamil Mencegah Stunting
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR