Nakita.id - Apakah Si Kecil akan terlahir sebentar lagi di bulan November?
Jangan lupa untuk segera siapkan nama bayi perempuan terbaik untuk Si Kecil yang akan lahir di bulan November.
Jika Moms beragama Kristen, maka ide nama bayi perempuan Kristen lahir di bulan November bisa jadi pilihan cocok. Penasaran? Cek ulasan selengkapnya yuk, Moms!
Amber: merah keemasan, mempesona
Marsha: singa
Jingga: pelindung, pengingat
Aurelia: emas
Pramesti: dewi yang baik hati
Soraya: kumpulan bintang
Autumn: musim gugur
Tia: membebaskan, menyelamatkan, menarik keluar
Baca Juga: 10 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen yang Artinya Kedamaian dan Sukacita
Grace: dermawan, terhormat, unggul
Emma: kuat, hebat, seorang yang besar
Elshanum: pertahanan, dukungan
Cataleya: keberuntungan
Elena: obor. bulan
Elisa: pengikut Kristus
Lituhayu: yang diselamatkan Tuhan
Elizabeth: Tuhan adalah sumpah, Tuhan melimpahkan
Paris: prajurit terkenal, menang di peperangan
Briella: menghafal, mengingat, belajar
Florence: maju, subur, berjalan baik
Baca Juga: 12 Ide Nama Bayi Perempuan Kristen Modern, Cantik dan Bermakna Sesuai Alkitab
Yusrina: kaya
Cietta: dambaan, harapan, damai
Gwyneth: diberkati
Oryza: bulan purnama
Chelsea: terang, megah, rumah baru
Hilda: perang
Bianca: pertolongan
Veronica: hadiah dari Tuhan
Odelia: sangat bersyukur, sangat berterima kasih
Jenny: seseorang yang semakin sukses
Chesa: benteng
Baca Juga: 13 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen 2 Kata yang Penuh Arti
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR