Nakita.id – Membuat nama bayi perempuan sebenarnya tidak sulit. Hal pertama yang harus Moms dan Dads lakukan adalah menentukan tema untuk nama Si Kecil.
Jika tidak ingin pasaran, Moms dan Dads bisa membuat nama bayi perempuan dari bahasa asing.
Salah satu yang jarang digunakan adalah bahasa Yunani. Tenang saja, selain unik, nama-nama dari bahasa Yunani juga memiliki makna yang bagus, Moms.
Nah, untuk memudahkan, Nakita punya beberapa rekomendasi nama bayi perempuan dari bahasa Yunani khususnya yang berawalan huruf E. Yuk, disimak!
Melansir dari berbagai sumber, inilah beberapa rekomendasi nama bayi perempuan dari bahasa Yunani awalan huruf E.
1. Effemy
Arti: kata-kata yang indah
2. Eireen
Arti: kedamaian, damai
3. Eissa
Arti: sahabat Tuhan
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami 2-3 Kata Awalan Huruf B Lengkap dengan Arti
4. Elana
Arti: cahaya, terang
5. Eleanor
Arti: cahaya
6. Elektra
Arti: cahaya
7. Elena
Arti: bersinar terang
8. Elenora
Arti: bijaksana
9. Elexis
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan Nuansa Islami Modern Lahir di Bulan Desember Lengkap dengan Arti
Arti: pelindung
10. Elysia
Arti: dari surga
11. Emerald
Arti: batu mulia berwarna hijau
12. Esme
Arti: malaikat pelindung
13. Estrid
Arti: bintang
14. Eumelia
Arti: melodi
Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Islami Lahir di Bulan Desember Lengkap dengan Arti
15. Euthalia
Arti: bunga
16. Evangeline
Arti: pembawa berita baik
17. Evania
Arti: pembawa kabar baik
18. Evanthe
Arti: bunga yang indah
19. Eudora
Arti: pemberi hadiah yang baik
Nah, itu dia ide nama bayi perempuan dari bahasa Yunani awalan huruf E beserta arti lengkapnya. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan Jawa Ningrat yang Artinya Bersinar hingga Pandai
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR