Nakita.id - Alat kontrasepsi memiliki manfaat yang beragam, tergantung pada jenisnya dan kebutuhan individu.
Pertama, untuk menciptakan Keluarga Sehat, Anak Berprestasi, tujuan utama dari alat kontrasepsi adalah untuk mencegah kehamilan yang tidak diinginkan.
Dengan menggunakan alat kontrasepsi secara konsisten dan tepat, seseorang dapat mengontrol keluarga sesuai dengan keinginan dan kesiapan mereka.
Selain itu, beberapa metode kontrasepsi, seperti pil, dapat membantu mengatur siklus menstruasi dan mengurangi nyeri menstruasi.
Salah satu alat kontrasepsi yakni kondom adalah salah satu cara yang efektif untuk melindungi diri dari penularan penyakit menular seksual (PMS) selain sebagai alat kontrasepsi.
Kemudian, alat kontrasepsi juga memungkinkan pasangan untuk merencanakan keluarga mereka secara lebih terencana, mempertimbangkan aspek ekonomi, kesehatan, dan sosial.
Tapi, adanya berbagai macam alat kontrasepsi tentu membuat Moms bingung mana yang dipilih.
Mengutip dari WebMD, berikut tips memilih alat kontrasepsi agar tidak membuat tubuh gemuk.
1. Pil Kontrasepsi yang Rendah Hormon
Beberapa pil kontrasepsi memiliki kandungan hormon yang lebih rendah, yang cenderung memiliki dampak yang lebih sedikit terhadap berat badan.
Bicarakan dengan dokter untuk memilih pil kontrasepsi yang sesuai dengan kebutuhan dan kondisi kesehatan.
Baca Juga: Kenali Manfaat Penggunaan Alat Kontrasepsi Bagi Pasangan Suami Istri
2. Spiral Rahim Non-Hormonal
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR