Nakita.id - Apakah Moms sedang mencari nama bayi yang cocok untuk Si Kecil?
Sekarang ini, Moms sudah bisa eksplor beragam ide nama bayi di internet.
Namun sebelum menentukan, pastikan Moms sudah meriset dan mendiskusikan bersama-sama dengan pasangan.
Perlu diingat bahwa nama adalah ungkapan doa dan harapan orangtua kepada buah hatinya.
Jadi, Moms tak boleh asal-asalan memberi nama yang tepat untuk Si Kecil.
Jika Moms akan melahirkan bayi perempuan, berikut Nakita telah kumpulkan beberapa ide nama bayi dengan awalan huruf C.
Jangan khawatir karena ide-ide ini sudah lengkap dengan artinya, Moms.
Jadi, jangan sampai lewatkan ulasan satu ini!
Charlotte: berjiwa bebas
Rose: bunga mawar, cantik
Lim: hutan, pohon
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Modern Awalan Huruf M Lengkap dengan Arti yang Bermakna
Camila: sempurna, lengkap, tidak bercela
Gilda: rela berkorban
Maulida: cintaku
Chloe: subur, mekar
Chandani: sinar bulan di malam hari
Zhafira: keberuntungan, kemenangan
Claire: jernih, terang
Devi: dewi, penguasa
Rosanna: cantik seperti bunga mawar
Cora: anak perempuan, gadis, putri
Khairunnisa: wanita yang baik
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata dalam Al-Quran Lengkap dengan Arti
Hasanah: wanita saleh
Caroline: wanita bebas, kuat
Davira: bijaksana
Ghaya: tujuan
Clara: jernih, terang
Valerie: kesehatan, kuat
Isvara: pemimpin, yang berkuasa
Cecilia: bunga lily dari surga
Kirana: cantik dan molek
Rae: murni, tak tercela
Catalina: murni, suci, tak tercela
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Modern Awalan Huruf F Beserta Arti yang Unik
Bellamy: teman baik
Jalwa: cahaya
Camille: sempurna, lengkap, tidak bercela
Kania: bahagia
Almas: berlian
Carrissa: yang tercinta, anggun
Putri: anak perempuan
Thallassa: dari laut
Catherin: murni
Angel: malaikat, pembawa kabar
Sihombing: pesona dan karisma
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan 2 Kata Modern, Lengkap dengan Arti yang Jarang Digunakan
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR